Beranda / Tekno

Mau Ambil Uang di TikTok Money Calculator? Ini Cara Mudahnya!

tekno.terasjakarta.id - Senin, 8 Mei 2023 | 21:55 WIB

SHARE
Share Whatsapp Share Facebook Share Twitter Share Link
Cara mengambil uang menggunakan TikTok Money Calculator. (Foto: freepik)

Cara mengambil uang menggunakan TikTok Money Calculator. (Foto: freepik)

JAKARTA, TERASJAKARTA - Ini dia cara mengambil uang di TikTok Money Calculator yang bisa dilakukan dengan mudah.

TikTok menjadi media sosial yang juga dapat digunakan untuk menghasilkan uang dan dapat diambil menggunakan TikTok Money Calculator.

TikTok Money Calculator sudah biasa digunakan oleh influencer untuk melihat penghasilannya di TikTok melalui adsense.

Baca Juga : Ini Jadwal FYP TikTok untuk Upload Video Biar Cepat Viral

Pengguna TikTok yang memonetisasi akunnya menggunakan TikTok Money Calculator untuk memperhitungkan estimasi pendapatannya.

Banyak website TikTok Money Calculator yang saat ini tersedia dan memudahkan seseorang mengelola akun TikToknya.

Di TikTok Money Calculator, nominal uang yang ditampilkan adalah estimasi pendapatan tiap video berdasarkan rata-rata engagementnya.

TikTok Money Calculator dapat digunakan untuk menghitung estimasi penghasilan, menentukan rate card, lalu menarik saldo ke rekening atau e-wallet yang dimiliki.

Baca Juga : Cara Mengetahui Konten Trending TikTok dan Cara Download Video Tanpa Watermark

Cara mengambil uang melalui TikTok sangatlah mudah.

Di aplikasi ini, pengguna dapat melihat langsung saldo yang dimiliki.

Mengambil uang dapat dilakukan langsung melalui aplikasi TIkTok, caranya adalah sebagai berikut.

  1. Buka aplikasi TikTok yang ada di ponselmu.
  2. Setelah aplikasi terbuka, buka menu profil yang berada di pojok kanan bawah layar.
  3. Klik ikon koin berwarna kuning dengan tulisan Rp di pojok kanan kiri atas.
  4. Klik Tarik Saldo.
  5. Isi nominal saldo yang ingin ditarik.
  6. Klik Tarik Saldo
  7. Pilih rekening atau e-wallet yang dimiliki beserta nomor tujuan.

 

Baca Juga : Cara Download Video TikTok tanpa Watermark di iPhone, Android dan PC Gratis

Selain ditarik langsung di aplikasi TikTok, uang yang berada di akun TikTok dapat dilihat menggunakan TikTok Money Calculator dari luar aplikasi menggunakan website tertentu.

Website yang bisa digunakan di antaranya, Exolyt, Likigram, Influencer MarketingHub, dan Feed Pixel.

Untuk melihat estimasi pendapatan menggunakan Eloxyt, kunjungi laman ini.

Baca Juga : Profil Shou Zi Chew, CEO TikTok yang Muncul di Ancaman Pemblokiran di Amerika Serikat

Setelah terbuka halaman tersebut, terdapat bagian memasukkan username TikTok.

Masukkan username TikTokmu atau akun lain yang ingin dilihat.

Analisis akun TikTok yang sebelumnya telah dilihat muncul.

Layar akan memunculkan jumlah pengikut, suka, video, dan estimasi penghasilan per video.

Baca Juga : Feed STEM, Fitur Feed Terbaru TikTok Khusus untuk Konten Sains dan Teknologi

Di bagian bawah estimasi penghasilan per viddeo juga muncul tombol untuk melihat analitik dari akun yang telah dicari.

Cara melihat analitik dan estimasi penghasilan akun menggunakan TikTok Money Calculator sama dengan cara di atas.

Selain Exolyt, website TikTok Money Calculator berikut ini dapat dikunjungi memperhitungkan pendapatan akun TikTok.

Itu dia penjelasan mengambil uang menggunakan TikTok Money Calculator yang bisa dilakukan dengan sangat mudah.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

SHARE
Share Whatsapp Share Facebook Share Twitter Share Link